Film Aladdin (2019) adalah film petualangan fantasi musikal yang disutradarai oleh Guy Ritchie, dari skenario yang ditulis bersama dengan John August, dan diproduksi oleh Walt Disney Pictures. Ini adalah live-action dari film animasi Disney tahun 1992 dengan judul yang sama, Film ini didasarkan pada cerita rakyat Arab dengan nama yang sama dari Kisah Seribu Satu Malam dan interpretasi Perancis oleh Antoine Galland. Film ini dibintangi oleh Mena Massoud sebagai karakter Aladdin dan Will Smith sebagai Jin, Naomi Scott, Marwan Kenzari, Navid Negahban, Nasim Pedrad, Billy Magnussen, dan Numan Acar.
Film ini dijadwalkan rilis pada tanggal 24 Mei 2019. Pada trailer kedua yang dirilis Disney, menampilkan sosok Jin yang diperankan oleh Will Smith, berikut penampilannya..